
Ini di Bali? bukan, ini di Jogja 😉 Pantai Pok Tunggal, Tepus, Gunungkidul, Yogyakarta. Pesona Pantai Pok Tunggal dengan pasir putih dan airnya yang biru jernih menjadikannya tempat yang asyik untuk berlibur bersama keluarga dan sahabat.
Sumber Foto: IG dwiwien